Modul ini dipergunakan oleh Administrator Simral untuk melakukan pengaturan penggunaan aplikasi SIMRAL. Pengaturan yang dimaksud adalah terkait beberapa hal sebagai berikut :
Selain untuk pendaftaran pengguna, modul ini akan banyak berfungsi untuk melakukan pengaturan hak akses pengguna terhadap menu-menu dan data-data yang tersedia di aplikasi simral. Pengaturan Hak Askes disesuaikan dengan tingkat kewenangan dari pengguna yang bersangkutan. Pada prinsipnya penentuan hak akses dilakukan dengan mengelompokkan pengguna ke dalam grup-grup tertentu dan pengaturan hak akses akan dilakukan terhadap grup yang bersangkutan sesuai dengan tingkat kewenangan dan kebutuhan operasional.
Hak akses pengguna dibedakan menjadi 3 jenis, yaitu:
Jika Anda hanya mempunyai hak baca terhadap suatu menu, maka Anda tidak akan dapat mengisi, mengubah ataupun menghapus data, sehingga tombol-tombol untuk itu tidak dimunculkan pada Toolbar .
Modul Administrator ini juga berfungsi untuk melakukan pengaturan kode unit kerja dan kode wilayah di Pemerintah Daerah pengguna SIMRAL. Kode wilayah disesuaikan dengan kodefikasi wilatah dari Kementerian Dala Negeri.
Selain itu melalui Modul Administrator juga dapat di monitor log akses pengguna ke aplikasi, serta log terhada perubahan data di aplikasi.